Rabu, 26 Oktober 2011

KIA All New Rio Sudah Mendarat di Indonesia


    
KIA All New Rio Sudah Mendarat di Indonesia
KIA All New Rio Sudah Mendarat di Indonesia


KIA All New Rio Sudah Mendarat di Indonesia

Kamis, 27 Oktober 2011 06:28 WIB
SPORTKU.COM - Sesuai dengan rencana ditahun 2011, PT KIA Mobil Indonesia akan meluncurkan tiga model terbarunya dengan diawali peluncuran All New Sportage pada bulan Mei kemudian All New Picanto pada bulan Juli lalu. Kini dipenghunjung tahun 2011 PT KMI kembali akan meluncurkan All New Rio.
KIA Mobil Indonesia selaku distributor KIA di Indonesia hari ini, Rabu 26 Oktober 2011 mengadakan press conference peluncuran All New Rio. Pada kesempatan kali ini rekan-rekan media untuk pertama kalinya dapat menyaksikan model terbaru KIA, yakni All New Rio.
KIA All New Rio dengan pilihan warna Signal Red - PT. KIA Mobil Indonesia (PT. KMI)


KIA All New Rio tampak dari belakang samping - PT. KIA Mobil Indonesia (PT. KMI)


All New Rio merupakan generasi keempat dari model Rio. Bagian eksterior All New Rio tampak lebih Stylish. Desain All New Rio memiliki terjemahan yang unik mengenai KIA Corporate Grille yang terintegrasi dengan lampu depan yang indah dan menawan. Dengan tampilan barunya kali ini All New Rio mempunyai dimensi panjang 4.025 mm, lebar 1.720 mm serta tinggi 1.455 mm.
Untuk melengkapi desain eksterior yang mencolok, desain interior All New Rio juga telah berubah dengan tema yang canggih. Serta audio sistem All New KIA Rio menggunakan CD MP3 Player, radio yang juga memiliki koneksi AUX, iPod, Bleutooth, USB serta 4 buah speaker.

KIA All New Rio Tampak dari depan - PT. KIA Mobil Indonesia (PT. KMI)kia, kia all new rio, all new rio, kia rio, rio, pt. kia mobil indonesi, kmi, mobil korea
Interior depan pada KIA All New Rio - PT. KIA Mobil Indonesia (PT. KMI)kia, kia all new rio, all new rio, kia rio, rio, pt. kia mobil indonesi, kmi, mobil korea

All New Rio menggunakan mesin Gamma 1.4 liter berbahan bakar bensin 4 silinder yang sangat efisien. Mesin Gamma 1.4 liter menghasilkan power maksimal 107 ps pada 6.300 rpm dan torsi maksimal sebesar 13.8 kg.m pada 4.200 rpm. Untuk konsumsi bahan bakar, All New Rio dapat menempuh 14-18km untuk 1 liter bahan bakar.
All New Rio tersedia dengan pilihan transmisi manual dan automatic dimana pada transmisi manual menggunakan 6 tingkat percepatan yang dibanderol dengan harga RP. 159.900 juta sedangkan pada transmisi automatic dilengkapi fitur triptonic yang dijual dengan harga RP. 173.900 juta.
All New Rio akan tersedia dengan 7 pilihan warna pilihan yaitu: 1 warna solid White, dan 6 warna metallic Bright Silver, Graphite Grey, Black, Fresh Beige, Signal Red, dan Wendy Brown.
Interior pada KIA All New Rio - PT. KIA Mobil Indonesia (PT. KMI)kia, kia all new rio, all new rio, kia rio, rio, pt. kia mobil indonesi, kmi, mobil korea
All New Rio menggunakan mesin Gamma 1.4 liter berbahan bakar bensin 4 silinder - PT. KIA Mobil Indonesia (PT. KMI)kia, kia all new rio, all new rio, kia rio, rio, pt. kia mobil indonesi, kmi, mobil korea
KIA All New RIO Sudah Mendarat di Indonesia
kia, kia all new rio, all new rio, kia rio, rio, pt. kia mobil indonesi, kmi, mobil korea
Redaktur: Redaksi SPORTKU
Sumber: otomotif.sportku.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Flickr Photos

A photo on FlickrA photo on FlickrA photo on FlickrA photo on FlickrA photo on FlickrA photo on FlickrA photo on FlickrA photo on FlickrA photo on Flickr